Langsung ke konten utama

Curhatan Para Newbie [ Replied ]

Postingan kali ini adalah reply dari Oom CidTux dari PCLinuxOS Indonesia mengenai curhatan Newbie pada postingan saya sebelumnya. Nguakak poll karena memang perlu diluruskan kejalan yang benar. Berikut reply-nya:

1. Belum terbiasa dengan Linux
- kalah sama anak kecil...
2. Dukungan perangkat keras dan vendor-vendor kurang baik
- males nyari
3. Instalasi Linux susah
- gak pernah belajar
4. Struktur directory dan hak akses yang membingungkan
- kebanyakan makan sate kambing
5. Proses instalasi aplikasi yang tidak mudah
- ketauan gak punya internet (okok)
6. Update yang terlalu besar
- ketauan miskin bandwith
7. Susah baca printer dijaringan berkabel (okok)
- gak pernah nyoba sih
8. Bahasanya sedikit berbeda dengan bahasa inggris yang biasa digunakan (okok)
- kayaknya musti dikasih turbolinux biar paham
9. Susah mencari distro linux (okok)
- ketauan kebanyakan fb an sama donlod crack2an... atau mungkin donlod pilem be ep
10. Terlalu banyak berbasis text
- yang dipelajari linux jaman jadul wkwkwkkw
11. Susah mengakses repository server dan mendownload software
- ketauan koneksinya putus2...
12. Tidak ada koneksi internet (okok)(okok)
- ya ga usah masuk jurusan TI.
13. Mengetikkan berbagai perintah
- males ngetik
14. Sulit menjalankan program Windows di Linux
- kebiasaan pakai bajakan
15. Linux belum siap di desktop (okok)
- makanannya linux jadul melulu sih
16. Sulit menguasai segmen UNIX di Linux (?) (okok)
- seperti poin 1
17. Harus mempunyai laptop agar bisa konek melalui free WiFi (okok)
- tipe pencari wifi gratisan...
18. Sistem Operasi yang lebih sulit dibanding yang lain
- tipe orang yang malas mencoba
19. Gangguan saat mengisi kernel data sering terjadi
- hari gini ngisi kernel wkwkwkwkwk...
20. Saat penginstalan sering terjadi gangguan
- gangguan makhluk halus
21. Harus memiliki koneksi yang baik untuk sering sharing dengan pengguna lainnya (okok)
- sharing dengan pengguna kan bisa dengan kopi darat.
22. Banyak hal baru yang berbeda dengan yang dipelajari sebelumnya
- hal baru biar tambah pinter, masak ilmunya lama melulu..
23. Prinsip kerjanya sulit dipahami
- kebanyakan mikir, no action
24. Sedikit kegunaannya didunia kerja dibanding Windows sehingga kita malas mempelajarinya (okok)
- klo gitu jangan pakai google, wordpress, blogspot, android, wkwkkwkw..
25. Susah membaca device lain
- masih aja pakai linux tahun jebod... wkwkkwkwk..

Sekali lagi thanks utk Oom CidTux (lmao). Ayo.. apa ada rekan-rekan yang ingin menambahkan? Silahkan komentar saja :P

Komentar

  1. ih waw (okok)
    jawaban yang lugas dan pas dan tepat dan padat

    BalasHapus
  2. wkwkwkwkkw... (rofl) wah di repost gan... (lmao)... wkwkkwkw.. (okok)

    BalasHapus
  3. klo yang kalah ama anak kecil, ane punya banyak bukti.. soale dulu pernah buka warnet linux yang maen anak kecil, anak smp, sampek SMU... gak pada komplen.... malah nyaman main ditempatku... malah ada yang bilang seorang bapak2.. wah keren pakai linux..., terus juga ada ibu2.. tinggal duduk manis depan linux... lalu mainkan... tanpa komplen... wkwkwkwkwk...., makanya saya heran mahasiswa TI kok bisa mengatakan linux "sulit" ????????... malu ama anak kecil... apalagi ama saya yang cuman lulusan kesehatan..., dulu ada anak TI kesasar dan nginep di Toko ku untuk beberapa waktu, tak tanyain linux geleng2 kepala, dikasih kesempatan mengekplore internet buat belajar linux... apa coba yang dicari... mp3 sama software games doang.... macem mana ini anak TI,,, kwkwkwkwkwkkw,,..., yah walau tidak semua anak TI begitu... tapi setidaknya saya dapat gambaran kalau lulusan anak TI bisa jadi seperti contoh itu,,,, wwkwkwkwkwkwkw.....

    BalasHapus
  4. menusuuuuukkkk,... (lmao)
    *ketawagulingguling*

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Curhatan Para Newbie

Kali ini saya akan posting 2 pertanyaan yang saya ajukan kepada mahasiswa dua jurusan Teknik Informatika dan Teknik Komputer. Berikut pertanyaannya: 1. Jelaskan kendala anda mempelajari sistem operasi Linux! 2. Mengapa GNU/Linux kalah populer daripada Mac OS X padahal sama-sama turunan UNIX? Berikut jawaban yang saya rangkum untuk pertanyaan nomer 1 (jawaban disesuaikan dengan yang ditulis): 1. Belum terbiasa dengan Linux 2. Dukungan perangkat keras dan vendor-vendor kurang baik 3. Instalasi Linux susah 4. Struktur directory dan hak akses yang membingungkan 5. Proses instalasi aplikasi yang tidak mudah 6. Update yang terlalu besar 7. Susah baca printer dijaringan berkabel (okok) 8. Bahasanya sedikit berbeda dengan bahasa inggris yang biasa digunakan (okok) 9. Susah mencari distro linux (okok) 10. Terlalu banyak berbasis text 11. Susah mengakses repository server dan mendownload software 12. Tidak ada koneksi internet (okok)(okok) 13. Mengetikkan berbagai perintah 14. Sulit menjalankan

Lupa Password MySQL?

Ini merupakan catatan saja untuk tetap bisa mengingat langkah-langkah jika suatu saat nanti, password MySQL terlupakan lagi :P Siang tadi, saya mengakses sebuah server yang dahulu saya konfigurasi untuk keperluan tugas akhir. Ketika mencoba mengakses database MySQL, saya tidak bisa masuk -___- Akhirnya setelah googling beberapa saat, saya menemukan solusinya di web cyberciti.biz :D Langkah-langkah tersebut saya terapkan saja : 1. Matikan service MySQL # service mysql stop 2. Selanjutnya, start MySQL tanpa password dengan perintah : # mysqld_safe --skip-grant-tables & 3. Masuk tanpa password : # mysql -u root 4. Selanjutnya, lakukan perintah berikut pada prompt MySQL untuk mengganti password kita : mysql > USE mysql; mysql > UPDATE user SET password=PASSWORD ("Password_yang_baru") WHERE user='root'; mysql > FLUSH privileges; mysql > \q 5. Selanjutnya restart service MySQL : # service mysql restart